H. Suardi Saleh Serahkan Kartu Identitas Anak di Hari Anak Nasional Tingkat Kab. Barru
Barru – Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si bersama Ketua TP PKK yang juga Bunda Forum Anak Kabupaten Barru drg. Hj. Hasnah Syam, MARS menghadiri Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2022 di Aula Bappeda, Selasa 4/10/2022 Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2022 dengan tema “Anak Terlindungi Indonesia Maju” dengan tagline “Peduli Pasca …