Kesehatan

Perkuat Sinergi Penanganan Stunting, Dinkes Barru Beri Penghargaan kepada LKC Dompet Dhuafa Sulsel

Layanan Kesehatan Cuma Cuma Dompet Dhuafa Sulawesi Selatan melaksanakan kegiatan Sharing Session dan Learning Program Pos Gizi Humia Trust dan Kampung Sehati (Sehat Sanitasi). dilaksanakan di Aula Kantor Dinas Kesehatan Kab. Barru Rabu (24/12/2025). Kegiatan tersebut dihadiri oleh perwakilan dari Dinas Kesehatan Kab. Barru, Bappelitbangda, Dinas Komunikasi dan Informasi, Ikatan […]

Perkuat Sinergi Penanganan Stunting, Dinkes Barru Beri Penghargaan kepada LKC Dompet Dhuafa Sulsel Read More »

Kesehatan

Evaluasi Program Kesehatan, Wakil Bupati Barru Dorong Transformasi Edukasi Berbasis Kearifan Lokal

Barru — Wakil Bupati Barru, Dr. Ir. Abustan A. Bintang, M.Si., menghadiri Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pelaksanaan Deteksi Dini, Upaya Preventif, dan Respon Penyakit yang diselenggarakan oleh Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Kabupaten Barru. Kegiatan ini berlangsung di Hotel D’Shining Takkalasi, Kecamatan Balusu, Kabupaten Barru, Senin (15/12/2025).

Evaluasi Program Kesehatan, Wakil Bupati Barru Dorong Transformasi Edukasi Berbasis Kearifan Lokal Read More »

Kesehatan

Pemkab Barru–BPJS Kesehatan Perkuat Kolaborasi: Bupati Tekankan Akurasi Data dan Sosialisasi Kepesertaan

BARRU — Bupati Barru Andi Ina Kartika Sari, S.H. M. Si didampingi Pj. Sekda Abubakar, S. Sos. M. Si menerima audiensi Kepala BPJS Kesehatan Cabang Parepare, dr. Muhammad Ali, di Rumah Jabatan Bupati Barru, Kamis (4/12/2025). Turut hadir mendampingi, Kepala Bagian Kepesertaan Ridjal Mursalim serta Kepala BPJS Kesehatan Barru, Desi

Pemkab Barru–BPJS Kesehatan Perkuat Kolaborasi: Bupati Tekankan Akurasi Data dan Sosialisasi Kepesertaan Read More »

Kesehatan

Ambulans Bantuan H. Salama Siap Layani Lintas Desa, Bupati: “Semoga Jadi Kebaikan yang Mengalir Tanpa Henti

Barru – Masyarakat Desa Tellumpanua dan sekitarnya kini memiliki akses layanan kesehatan yang lebih baik setelah hadirnya satu unit ambulans bantuan / wakaf dari tokoh masyarakat, Haji Salama. Bupati Barru, Andi Ina Kartika Sari, S.H., M.Si., hadir langsung menyaksikan penyerahan tersebut dari H. Salama kepada Pemerintah Desa Tellumpanua, Kecamatan Tanete

Ambulans Bantuan H. Salama Siap Layani Lintas Desa, Bupati: “Semoga Jadi Kebaikan yang Mengalir Tanpa Henti Read More »

Agenda, Kesehatan

Pemkab Barru Luncurkan Intervensi Telur bagi Rumah GRI GASPOL untuk Percepatan Penurunan Stunting

BARRU – Wakil Bupati Barru Dr. Ir. Abustan A. Bintang, M. Si., sekaligus Ketua Pencegahan dan Penurunan Stunting (TPPS) hadiri dan launching langsung Intervensi Protein Hewani (Telur) bagi Rumah GRI GASPOL (Gerakan Atasi Stunting Berbasis Pangan Lokal). Rapat Fasilitasi TPPS Tingkat Kabupaten yang dirangkaikan dengan launching langsung Intervensi Protein Hewani

Pemkab Barru Luncurkan Intervensi Telur bagi Rumah GRI GASPOL untuk Percepatan Penurunan Stunting Read More »

Kesehatan

Prestasi Kesehatan: Barru Dinyatakan Bebas Frambusia

Barru – Kabupaten Barru kembali menorehkan prestasi di bidang kesehatan. Pemerintah Kabupaten Barru menerima Sertifikat Bebas Frambusia dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Sertifikat ini diserahkan sebagai bentuk pengakuan atas keberhasilan Barru dalam menekan dan mengeliminasi penyakit frambusia di wilayahnya. Bupati Barru, Andi Ina Kartika Sari, S.H., M.Si., menyampaikan rasa syukur

Prestasi Kesehatan: Barru Dinyatakan Bebas Frambusia Read More »

Kesehatan

Bupati Barru Buka Bakti Sosial Univeral Madani: Layanan Kesehatan Gratis untuk Warga

Barru – Bupati Barru, Hj. Andi Ina Kartika Sari, secara resmi membuka kegiatan Bakti Sosial Universitas Almarisah (Univeral) Madani Makassar yang digelar di Lapangan Sumpang Binangae, Kecamatan Barru, Rabu (20/8/2025). Kegiatan ini menghadirkan layanan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis bagi masyarakat. Dalam sambutannya, Bupati Andi Ina menyampaikan apresiasi atas kehadiran

Bupati Barru Buka Bakti Sosial Univeral Madani: Layanan Kesehatan Gratis untuk Warga Read More »

Kesehatan

Audiensi di Hari Terakhir Berkantor di Alun-Alun Colliq Pujie, Bupati Barru Apresiasi Rencana Bakti Sosial Univeral Madani

Barru – Hari terakhir berkantor di Alun-alun Colliq Pujie, Bupati Barru, Andi Ina Kartika Sari, S.H., M.Si., didampingi Wakil Bupati, Dr. Ir. Abustan A. Bintang, M.Si., menerima kunjungan audiensi dari Universitas Almarisah (Univeral) Madani Makassar, Selasa (19/8/2025). Perwakilan Univeral Madani, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan (FIK), Dr. Fajriansyah, S.Farm., M.Si., Apt.,

Audiensi di Hari Terakhir Berkantor di Alun-Alun Colliq Pujie, Bupati Barru Apresiasi Rencana Bakti Sosial Univeral Madani Read More »

Kesehatan

Car Free Day Hadir di Mallusetasi, Semangat Baru untuk Lingkungan dan Ekonomi Loka

Barru – Car Free Day (CFD) perdana di Kecamatan Mallusetasi resmi diluncurkan oleh Pj. Sekretaris Daerah Kabupaten Barru, Abu Bakar, S.Sos., M.Si., bersama Ketua TP. PKK Kabupaten Barru, Andi Milawaty Abustan, S.Sos., M.M., ditandai dengan senam massal yang digelar pada Jumat (8/8/2025). Dalam sambutannya, Abu Bakar mengapresiasi inisiatif Pemerintah Kecamatan

Car Free Day Hadir di Mallusetasi, Semangat Baru untuk Lingkungan dan Ekonomi Loka Read More »

Kesehatan

TP PKK dan Dinkes Barru Bergerak Bersama Cegah Stunting Lewat Edukasi Gizi

Barru – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Barru, Andi Milawaty Abustan, S.Sos, MM, menghadiri dan membuka secara resmi kegiatan Gerakan Aksi Bergizi yang dilaksanakan di SMP Negeri 1 Barru, Selasa (5/8/2025). Kegiatan ini merupakan sinergi antara Dinas Kesehatan Kabupaten Barru dengan berbagai TP PKK Kabupaten Barru sebagai upaya menurunkan angka

TP PKK dan Dinkes Barru Bergerak Bersama Cegah Stunting Lewat Edukasi Gizi Read More »

Kesehatan
Scroll to Top